Wedding Organizer Jakarta - Untuk mewujudkan pernikahan impian,
tidak hanya membutuhkan persiapan yang matang tetapi juga persiapan keseluruhan
dari kedua belah pihak keluarga. Apa yang perlu direncanakan setelah, niat
pernikahan itu datang. Adalah memilih gedung, memilih desain undangan,
mempersiapkan dekorasi pernikahan, vendor pernikahan, kateringan makanan pesta
untuk para tamu undangan, dan lain sebagainya.
Seseorang yang akan menikah
pasti akan memikirkan banyak hal, selain pekerjaannya. Jangan sampai membuat
kewalahan, stres atau capek badan sehingga di hari bahagia nanti calon mempelai
akan tampak bugar. Jika tidak memiliki waktu, sebaiknya serahkan saja kepada
wedding organizer untuk mengurus semuanya.
Biasanya wedding organizer
Jakarta atau wedding organizer tempat anda tinggal akan mengajak untuk saling
diskusi. Saling berkonsultasi maunya calon mempelai ini bagaimana, dengan
konsep pernikahan impiannya. Nanti wedding organizernya yang akan membantu anda
memulai, memandu menentukan tema sampai dengan berakhirnya rangkaian acara
pernikahan.
Pernikahan adalah peristiwa
besar yang akan dilalui oleh seseorang dalam kehidupannya, sekali seumur hidup
pula. Banyak yang harus dipersiapkan agar berkesan. Nah beberapa tips
pemilihan wedding organizer pernikahan
berikut, semoga dapat memberikan gambaran kepada anda yang mau menikah:
Melihat
track record
Banyak sekali penipuan berkedok
wedding organizer, makanya penting sekali untuk mengecek dan tahu track record
wedding organizer vendor pilihan anda nanti.
Survei lebih dahulu, jangan
terburu-buru. Siapkan beberapa kandidat, agar bisa menjadi pertimbangan yang
matang akan hasil kerjanya. Lihat performa langsung via websitenya,a tau
porfolionya siapa saja yang pernah ditangani.
Bluesummer Wedding organizer besar pastilah
memiliki kantor, ataupun galeri untuk dikunjungi. Boleh jadi anda melihat-lihat
terlebih dahulu, dan langsung survei di kantornya agar lebih yakin dan percaya
soal tingkat bonafiditasnya.
Survei
langsung ke lokasi
Sebelum mengatur jadwal dengan
vendor pilihan, bisa juga anda melihat wedding organizer yang sedang mereka
garap. Mungkin dengan demikian anda bisa menganali secara langsung, dan
mendapatkan konsep seperti apa pilihan anda nantinya. Tanya juga kepada mereka
yang telah menggunakannya, apakah puas dengan pelayanannya atau tidak.
Dan masih banyak hal yang perlu
diperhatikan, dari berapa budget anda hitunglah dahulu anggarannya. Mintalah
potongan harganya juga, minta masukan juga kepada orang yang sudah menikah
sebaiknya bagaimana dengan pilihan wedding organizer yang telah kita pilih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar